Tradisi Popokan
Popokan merupakan salah satu budaya khas desa Sendang yang masih dilaksanakan sampai saat ini. Tradisi ini adalah upacara adat lempar lumpur pada bulan Agustus, tepatnya di hari Jumat kliwon.
Perang lumpur ini adalah bagian dari tradisi sedekah bumi yang rutin dalam desa tersebut. Sebelum lempar lumpur, mereka menggelar acara karnaval yang diikuti masyarakat, seperti sekolah, PKK, dan pemuda. Mereka berkeliling desa dengan tari-tarian dan musik khas warga Sendang.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar